EDUKASI BREASTFEEDING BERPENGARUH TERHADAP PENGETAHUAN IBU HAMIL

Main Article Content

FITRI DYNA

Abstract

Air Susu Ibu (ASI) merupakan makanan utama yang mengandung nutrisi, zat gizi, kalori yang dibutuhkan bayi. Badan kesehatan dunia (WHO) merekomendasikan agar bayi mendapat ASI Eksklusif selama enam bulan. Pemberian ASI Eksklusif dapat mengurangi resiko kematian pada bayi, mengoptimalisasi tumbuh kembang dan daya tahan tubuh bayi. Dalam kenyataannya masih banyak bayi yang tidak diberikan ASI. Prevalensi cakupan ASI Eksklusif di Indonesia tahun 2017 sebesar 61,33%, tahun 2018 mengalami penurunan sebesar 37,3%. Hal ini menunjukkan capaian ASI eksklusif masih belum memenuhi target. Salah satu faktor penyebab rendahnya cakupan ASI Eksklusif yaitu pengetahuan. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh edukasi breastfeeding terhadap pengetahuan ibu hamil. Jenis penelitian kuantitatif dengan desain Quasi experiment, rancangan pre test dan post test design. Penelitian dilakukan di Puskesmas Payung Sekaki Kota Pekanbaru. Jumlah sampel 13 orang ibu hamil pertama (trimester III). Hasil penelitian menunjukkan edukasi breastfeeding berpengaruh terhadap pengetahuan ibu hamil. Diharapkan kepada tenaga kesehatan untuk meningkatkan upaya promosi kesehatan terkait ASI Eksklusif.


 


Kata Kunci: Edukasi, Breastfeeding, Pengetahuan


 


ABSTRACT


Breast milk (ASI) is the main food that contains nutrients, nutrients, calories needed by babies. The world health agency (WHO) recommends that babies receive exclusive breastfeeding for six months. Exclusive breastfeeding can reduce the risk of death in infants, optimize growth and development and immunity of babies. In fact, there are still many babies who are not breastfed. The prevalence of exclusive breastfeeding in Indonesia in 2017 was 61.33%, in 2018 it decreased by 37.3%. This shows that the achievement of exclusive breastfeeding has not met the target. One of the factors causing the low coverage of exclusive breastfeeding is knowledge. The research objective was to determine the effect of breastfeeding education on knowledge of pregnant women. This type of quantitative research uses Quasi experimental design, pre test design and post test design. The research was conducted at Payung Sekaki Health Center, Pekanbaru City. The number of samples was 13 pregnant women first (trimester III). The results showed that breastfeeding education had an effect on the knowledge of pregnant women. It is hoped that health workers will increase health promotion efforts related to exclusive breastfeeding.


 


Keywords: Education, Breastfeeding, Knowledge

Article Details

Section
Articles

References

Andri Tri Kusumaningrum. (2018). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang Manajemen Laktasi Terhadap Perilaku Menyusui Pada Ibu Nifas. Surya, 10(02), 1689–1699.

Aprilina, H. D., & Linggardini, K. (2015). Efektifitas Konseling Laktasi Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Pada Ibu Hamil Trimester III. Medisains Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan, XIII(1).

Astuti, I. (2013). Determinan Pemberian ASI Eksklusif Pada Ibu Menyusui. Health Quality, 4, 1–76.

Febriyani. (2020). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Menggunakan Media Audio Visual Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Ibu Menyusui tentang ASI Eksklusif. Jurnal Menara Ilmu, XIV(02), 42–56.

Febriyanti, H. (2018). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Pemberian Asi Eksklusif Pada Tenaga Kesehatan Yang Memiliki Bayi Di Wilayah Kabupaten Pringsewu Tahun 2017. Midwifery Journal: Jurnal Kebidanan UM. Mataram, 3(1), 38. https://doi.org/10.31764/mj.v3i1.125

Hutagaol, A. (2018). Hubungan pengetahuan ibu tentang manajemen laktasi dengan pemberian asi eks klusif di rumah sakit imelda pekerja indonesia. Jurnal Ilmiah Kebidanan Imelda, 4(2), 565–571.

Kurniawan, B. (2013). Determinan Keberhasilan Pemberian Air Susu Ibu Eksklusif. Jurnal Kedokteran Brawijaya, 27(4), 236–240. https://doi.org/10.21776/ub.jkb.2013.027.04.11

Lestari, D. A. (2015). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keberhasilan Ibu dalam Pemberian ASI Eksklusif di BPS Pipin Heriyanti Kota Yogyakarta. 1–9.

Maulida, L. F. (2017). Pengaruh Pendidikan Kesehatan dengan Lembar Balik Terhadap Perilaku Pemberian Asi pada Ibu Post Partum. Jurnal Kebidanan Midwiferia, 3(2), 40. https://doi.org/10.21070/mid.v3i2.1522

Merdhika, W. A. R., Mardji, & Devi, M. (2014). Pengaruh Penyuluhan ASI Eksklusif terhadap Pengetahuan Ibu tentang ASI Eksklusif dan Sikap Ibu Menyusui di Kecamatan Kanigoro Kabupaten Blitar. Teknologi Dan Kejuruan, 37(1), 65–72.

Notoadmojo. (2012). Promosi Kesehatan Dan Perilaku Kesehatan. Rineka Cipta.

Pepi Hapitria, R. P. (2017). Efektifitas Pendidikan Kesehatan Melalui Multimedia dan Tatap Muka terhadap Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil tentang Asi dan Menyusui. Jurnal Care, 5 no 2, 156–167.

Riskesdas. (2018). Badan Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan.

Roesli. (2013). ASI Eksklusif. Salemba Medika.

Sholehah, M., & Munir, Z. (2020). Efektifitas Pendidikan Kesehatan Menggunakan Media Audio Visual dan Poster terhadap Perilaku Ibu Primipara dalam Manajemen Laktasi Program Studi Keperawatan , Fakultas Kesehatan , Universitas Nurul Jadid * Email Korespondensi : maghfirotussholehah@gmail.c. Jurnal Ilmiah STIKES CITRA DELIMA, 3(2), 110–117.

Suryaningsih, C. (2013). Pengaruh Pendidikan Kesehatan terhadap Pengetahuan Ibu Post Partum tentang ASI Eksklusif. Jurnal Keperawatan Soedirman (The Sodierman Journal of Nursing), 8(2), 17–23. http://jos.unsoed.ac.id